Kasdim Pastikan Pelatihan Out Bond Dilokasi TMMD - bregasnews.com - Koran Online Referensi Berita Pantura

Home Top Ad

Post Top Ad

Sabtu, 21 Oktober 2017

demo-image

Kasdim Pastikan Pelatihan Out Bond Dilokasi TMMD

IMG-20171021-WA0014

BREBES - Sejumlah pelajar yang ada di Desa Cikuya Kecamatan Banjarharjo berharap di pelaksanaan sasaran non fisik TMMD Reguler ke-100 Kodim 0713/Brebes di desanya, berharap nantinya ada tambahan program pelatihan Out Bond.  Dengan adanya kegiatan tersebut, nantinya mereka dapat belajar sambil bermain dan mengenal sedikit ilmu militer.

Sementara itu Dandim melalui Kasdim 0713/Brebes Mayor Inf Ustadi Rahmad mengatakan “Walaupun tidak ada program TMMD,  Kodim Brebes selama ini aktif memberikan materi Out Bond disekolah-sekolah di Kab. Brebes. Dipastikan Desa Anak-anak Cikuya akan mendapatkannya,'' pungkas Ustadi.(tris)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Post Bottom Ad

Laman

undefined

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *