Pusdiklat PRAWITA GENPPARI Gelar Pelatihan : ”Manajemen Perawatan Gedung dan Fasilitas” - bregasnews.com - Koran Online Referensi Berita Pantura

Breaking

Home Top Ad

Post Top Ad

Senin, 13 Juni 2022

Pusdiklat PRAWITA GENPPARI Gelar Pelatihan : ”Manajemen Perawatan Gedung dan Fasilitas”




Dasar Pemikiran

Bregasnews.com - Pengalokasian anggaran untuk investasi gedung dan fasilitas itu tidak mudah, perlu upaya keras dalam memperjuangkannya. Namun tidak kalah dari hal tersebut adalah kemampuan untuk merawat segala aset yang sudah dimiliki, baik itu perlatan, gedung maupun fasilitas lainnya agar tingkat utilitasnya tinggi (lama). Untuk itu diperlukan pengetahuan dan keterampilan dalam melakukan perawatan gedung dan fasilitas lainnya secara efektif dan efisien.

Dalam pelatihan ini akan diajarkan bagaimana melakukan manajemen dan teknik perawatan gedung dan fasilitas lainnya agar memiliki nilai manfaat yang besar serta untuk menghindari pembengkakan biaya perawatan yang tidak perlu.


*Tujuan Pelatihan*

Pelatihan ini diselenggarakan dengan tujuan untuk membekali seluruh peserta dengan pengetahuan dan keterampilan dalam mengimplementasikan manajemen perawatan dan pemeliharaan bangunan gedung (Building Maintenance) dan perlengkapannya sesuai dengan prosedur kerja secara efektif dan efisien.


*Subjek Pembahasan*

- Manajemen pemeliharaan bangunan gedung (Building Maintenance)

- Keamanan dan keselamatan pada bangunan gedung

- Manajemen Visual 5S untuk pemeliharaan Bangunan gedung (Building Maintenance)

- Penjadwalan pemeliharaan bangunan gedung (Building Maintenance)

- Pemeliharaan dinding, plafon dan lain-lain

- Korosi serta penanggulanganny Pemeliharaan hydrant dan AC

- Pemeliharaan system plumbing

- Pemeliharaan lift dan escalator


Informasi lebih lanjut hubungi Pak Tata : 0815 7897 7777

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Post Bottom Ad

Iklan Disewakan

Laman