Ikut Lomba Panahan, Arjuna dan Srikandi-srikandi Muda Pemalang Dilokasi TMMD - bregasnews.com - Koran Online Referensi Berita Pantura

Home Top Ad

Post Top Ad

Senin, 23 Oktober 2017

demo-image

Ikut Lomba Panahan, Arjuna dan Srikandi-srikandi Muda Pemalang Dilokasi TMMD

IMG-20171023-WA0024

Brebes – Para Arjuna dan Srikandi-srikandi muda dari kabupaten Pemalang Jawa Tengah juga hadir untuk menggondol Piala Panahan Dandim 0713/Brebes di Lapangan Sepakbola Desa Cikuya Kecamatan Banjarharjo hari ke-26 TMMD. Minggu (22/10/17).

Mereka punya harapan yang besar untuk menyabet medali emas sekaligus mengharumkan Kabupatennya yaitu Pemalang, “Sekaligus bermain sekaligus meraih prestasi,” ucap Anjar, arjuna muda dari Pemalang.

Tim dari Pemalang tersebut menerjunkan beberapa wakilnya, dengan ciri khas baju kaos berwarna orange yang bertuliskan Panahan Pemalang sebagai tanda bahwa merekan adalah wakilnya Kabupaten Pemalang.(trs)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Post Bottom Ad

Laman

undefined

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *