
''Banyak hal yang bisa diambil oleh ibu-ibu persit di gelaran non fisik TMMD Desa Cikuya ini. Beberapa penyuluhan seperti penyalahgunaan narkoba, dan pelatihan-pelatihan untuk kaum ibu-ibu, untuk itu kami dengan anggota Persit Kodim Brebes lainnya acap kali ambil bagian meski sebagai peserta,'' ungkap Ny. Meli Agus Wahyudi, salah satu anggota Persit Kodim Brebes.
Sebagaimana diketahui, saat ini anggota Persit Kodim Brebes juga tengah mempersiapkan/merancang acara sebagai bentuk sumbangsih mewarnai gelaran upacara penutupan TMMD Reguler di Cikuya. Setelah di acara pembukaan menggelar bazar. (Tris)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar